Belajar Pemograman PLC



Belajar PLC – Bahasa Pemrograman PLC – IEC-61131-3
http://juare97.files.wordpress.com/2011/10/bismihi25.gif?w=780
Di artikel nov th. 2007, sekilas pernah saya singgung mengenai bahasa pemrograman PLC.
Berikut saya ulas kembali dengan sedikit lebih detail.
Berdasarkan IEC-61131-3 ada 5 (lima) bahasa pemrograman PLC.
1. Ladder Diagram (LD)
o Merepresentasi relay ladder diagram listrik
o Paling banyak digunakan
o Contoh:
image002
image002
image004
image004

2. Function Block Diagram (FBD)
o Program dalam bentuk diagram block
o Mendeskripsikan hubungan atau fungsi antara beberapa input dan output
o Sangat cocok dengan banyak aplikasi yang berhubungan dengan arus informasi dan data di antara komponen kontrol.
o programmer dapat membuat prosedur kontrol yang kompleks
o Contoh:

http://juare97.files.wordpress.com/2012/01/image008.jpg?w=780
3. Instruction List (IL)
o Sangat efektif untuk aplikasi yang kecil atau optimisasi bagian dari aplikasi
o list dari instruksi level rendah (low level instructions)
o Terdiri dari operasi-operasi yang distandardkan
o Data manipulation
o Arithmetic
o Branch instruction
o Contoh:
http://juare97.files.wordpress.com/2012/01/image011.png?w=780
4.  Structure Text (ST)
o Umumnya digunakan untuk prosedur yang kompleks
o Bahasa Baku untuk mendeskripsikan aksi didalam step dan kondisi di transisi dari SFC
o Tipe-tipe Statement:
- assignment
- subprogram or function call
- “C” function block call
- Selection (if, then, else, case, etc)
- Iteration (for, while, repeat, etc)
- Control (return, exit, etc)
-Special
o Contoh:
http://juare97.files.wordpress.com/2012/01/image0121.png?w=780
5.  Sequential Function Chart (SFC)
o Merepresentasikan set dari step-step yang dihubungkan oleh transisi-transisi.
o Aksi dalam step ini menggunakan Bahasa Structured Text (ST)
http://juare97.files.wordpress.com/2012/01/image013.jpg?w=560&h=290
Nah yang paling banyak dipakai adalah LD (Ladder Diagram).
Saya pribadi baru pakai LD dan FBD.
Semoga bisa memberikan pencerahan bagi yang baru belajar PLC.Sumber: dari berbagai macam sumber.
Artikel PLC / HMI lainnya:
http://juare97.wordpress.com/plc-hmi/

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Membuat CV yang menarik di mata HRD

Tutorial HTML